10 Nov 2012

Cara menghubungkan Blog Ke Facebook


Assallamu 'allaikum wr wb..
Halo sob mwb'er..
Jumpa lagi nich.
Gimana kabarnya?
Moga sobat sehat-sehat selalu.. Amiin..
Pada post kali ini saya mau share tentang Cara Menghubungkan Blog ke Facebook.
Efeknya nanti new post kita akan muncul di status fb.
Selain sebagai sarana untuk berbagi dengan teman-teman fb,juga dapat meningkatkan traffic blog.
Untuk menautkan link blog ke fb,saya yakin anda semua udah pada tahu betul.
Kita tinggal create link aja pada kolom add post/new post.
Nanti secara otomatis kita akan di suruh login ke fb,lalu kita kembali lagi ke new post.
Tapi di pikir-pikir,ternyata repot juga kalau kita harus terus create link ke fb terus setiap kita mau Up-Date blog.

Yang kita inginkan fb secara automatis men-share setiap kita posthing di blog.
Jadi tidak manual lagi.
Mau tahu caranya biar automatis update blog ke fb?
Berikut caranya :
1. Login ke akun Facebook pakai PC.
Lalu klik privaci fb kita.
2. Terus pilih Pengaturan Aplikasi (Aplication Setting).
3. Kemudian pilih Catatan (Note),lalu klik Import.
4. Terus masukkan alamat blog kita.
Bila sudah..
Kita klik mulai mengimport (Start Importing).
Setelah itu kita akan mendapatkan konfirmasi untuk meneruskan atau membatalkan import.
Klik aja meneruskan impor.
Setelah langkah-langkah itu udah kita jalani.
Insya Allah fb kita kini telah terhubung automatic dengan blog.
Artinya.. setiap kita update di blog,maka secara automatis fb akan mengimpor ke status fb kita.
Sekian dan terima kasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar